
BIJI KOPI ROBUSTA SANGRAI / ROASTED BEAN BY KOPI KUNO
KOPI KUNO (Legenda Tanah Jawa)
Kopi Kuno atau Kopi Jawa adalah kopi yang berasal dari Pulau Jawa di Indonesia, kopi ini sangat terkenal sehingga nama Jawa menjadi nama identitas untuk kopi.
Kopi Kuno mengeluarkan aroma tipis rempah sehingga membuatnya lebih baik dari jenis kopi lainya, kopi ini memiliki rasa kuat, pekat, rasa kopi manis.